Follow Now.....!

Selasa, 01 Mei 2012

Cara Memperbaiki Bad Sector Pada Hardisk

Cara Memperbaiki Bad Sector Pada Hardisk
     Cara memperbaiki Bad secktor pada hardisk ? kemungkinan masi
Bisa di perbaiki namun tergantung pada kerusakan nya ugk lah,..
Arti dalam maksud arti kata bad sector ini adalah istilah teknis yang digunakan menggambarkan sebuah area pada hard disk yang rusak.
Bad sector secara fisik terjadi karena adanya keruksakan pada bagian
yang bisa terjadi karena hardisk terkena debu, hardisk terjatuh, terkena benturan keras dan sebagainya Sedangkan bad sector secara software bisa terjadi ketika hardisk sedang sibuk tiba-tiba komputer mati, misalnya karena mati listrik. Jika kerusakan ini disebabkan oleh hardware misalnya gesekan yang terjadi pada piringan hard disk maka ini tidak dapat diperbaiki. Jika kerusakannya disebabkan oleh software yang diinstall maka masih bisa diperbaiki namun disini ada 2 cara …
yaitu 1.dengan cara memperbaiki Bad Sector pada hardisk secara program windows sendiri  cara nya adalah
·                  Double-click pada [My Computer] untuk membuka jendela baru.
·                  Pilih disk yang akan anda diagnose dan repair.
·                  Klik kanan pada disk/drive tersebut dan pilih [Properties].
·                  Pilih tab [Tools].
·                  Klik pada tombol [Check Now] dibawah Error Checking Status.
·                Tergantung pada versi Windows Anda, pilih salah satu [Thorough] atau [Scan for and Attempt Recovery of Bad Sectors]
·                  Klik [Start] dan tunggu hingga proses selesai.
·                  Setelah selesai, sebaiknya anda restart komputer.
          2. Cara memperbaiki bad sector pada hardisk dengan menggunakan
            Tools yaitu HDD LLF Low dengan level secara Format tool
·                    Download program HDD Low Level Format di http://hddguru.com/software/HDD-LLF-Low-Level-Format-Tool/
·                  Install dan jalankan program HDD Low Level Format tools sehingga muncul tampilan seperti dibawah :
·                    Pilih hardisk yang akan di-format, kemudian klik [Continue].
·     Klik tab [LOW-LEVEL FORMAT] lalu klik [FORMAT THIS DEVICE]
·                    Tunggu hingga proses selesai, biasanya prosesnya akan memakan waktu cukup lama jadi silahkan gelar tikar dan minum kopi. HDD Low Level Format Tool selain untuk hardisk (SATA, IDE atau SCSI), bisa juga untuk memformat Flashdisk, Flash Card dkk.
Untuk melakukan pengecekan dengan menggunakan cara sederhana, yaitu menggunakan perintah dos.<br />

Untuk hasil perintah yg telah di berikan di atas antara lain seperti terlihat
Dalam gambar yg digaris Berwarna hijau pada di bawah ini

 

 Sekian dan terimakasi 

Sumber: chiliblub


0 komentar:

Posting Komentar

Share

Twitter Delicious Facebook Digg Stumbleupon Favorites More